PERSYARATAN DAN PELAKSANAAN WISUDA TAHUN AKADEMIK 2016/2017
PERSYARATAN DAN PELAKSANAAN KEGIATAN WISUDA
PROGRAM S 1 DAN PASCASARJANA
UNIVERSITAS WISNUWARDHANA MALANG
TAHUN AKADEMIK 2016/2017
A. PENDAFTARAN DAN PERSYARATAN
- Data harus terisi dengan lengkap (melengkapi data pada halaman profil).
- Foto pada formulir harus layak cetak (akan dicetak di buku wisuda).
Pria : Menggunakan jas dengan warna tidak GELAP.
Wanita : Menggunakan pakaian nasional/ kebaya dengan warna tidak gelap.
Background : WARNA BIRU - Menyerahkan foto 4 x 6 hitam putih, sebanyak 6 lembar (untuk di tempel di ijazah).
- SKS sudah memenuhi syarat (setelah di cek oleh dosen PA).
- Bebas tanggungan dari perpustakan.
- Bebas tanggungan keuangan.
- Melakukan pembayaran di Bank Jatim.
- Foto copy formulir yang telah di setujui sebanyak 3 kali (Arsip Bag. Keuangan, Arsip Kesekretariatan Wisuda, dan Arsip Pribadi)
B. JADWAL KEGIATAN WISUDA
NO. | NAMA KEGIATAN | TANGGAL | TEMPAT |
1 | Pendaftaran Wisuda | 2 – 31 Agustus 2017 | Gedung A |
2 | Pengambilan Toga | 4 – 7 September 2017 | Gedung F 1 |
3 | Gladi Kotor | 7 September 2017 | Lapangan Univ. |
4 | Gladi Bersih | 8 September 2017 | Lapangan Univ. |
5 | Pelaksanaan Wisuda | 9 September 2017 | Lapangan Univ. |
6 | Pengambilan Foto Wisuda | 18 September 2017 | Fakultas |
Download di sini: PERSYARATAN DAN PELAKSANAAN KEGIATAN WISUDA TAHUN AKADEMIK 2016-2017